20 September 2024

Ciptakan Kenyamanan Dalam Pelaksanaan Sholat Id Idul Adha, Polsek Botumoito Lakukan Pengamanan

gorontalo.tribratanews.com – Polsek Botumoito Polres Boalemo melaksanakan kegiatan pengamanan di masjid – Masjid yang berada di wilayahnya dalam rangka ciptakan kenyamanan dalam pelaksanaan Sholat Id Idul Adha 1443 Hijriyah tahun 2022 masehi, Minggu (10/7/22).

Kegiatan pengamanan tersebut di mulai pukul 06.00 wita sampai dengan pukul 08.30 yang berlangsung di mesjid – mesjid pada 9 desa yang berada di kecamatan Botumoito kabupaten Boalemo Propnsi gorontalo.

Kegiatan tersebut di pantau langsung oleh Kapolsek Botumoito Ipda Dolvi, yang bertempat di 22 mesjid yang menyebar di kecamatan Botumoito, yang kegiatannya berlangsung dengan aman.

Kapolres Boalemo AKBP Deddy Herman S.I.K. mengatan kegiatan ini di laksanakan dengan tujuan untuk menciptakan rasa aman dan nyaman bagi umat muslim yang melaksanakan Ibadah Sholat Id Idul Adha, tidak hanya di wilayah kecamatan Botumoito namun juga di lakukan di Polres maupun Polsek Jajaran Polres Boalemo, “ungkapnya”

Penulis. Hamzah

Publish. M.Rahmad

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

You may have missed