21 September 2024

Sosialisasi Pagu Anggaran Tahun 2024 Polres Boalemo.

gorontalo.tribratanews.com – Polres Boalemo melaksanakan kegiatan sosialisasi pagu anggaran 2024 yang di selenggaranakn oleh bagian perencanaan (Bagren) Polres Boalemo, Senin (21/8/23).

Kegiatan tersebut di mulai pukul 13.00 wita, yang bertempat di Aula Endra Darmalaksana Polres Boalemo Desa Lamu Kecamatan Tilamuta Kabupaten Boalemo.

Kegiatan tersebut di Pimpin oleh Wakapolres Boalemo Kompol Nasrun S.Sos, di dampingi Kabag Ops AKP Komang Saptapramana S.I.K (selaku plt Kabag Ren).

Hadir dalam kegiatan sosialisasi tersebut di hadiri oleh para Kabag, para Kasat, para Kasi, para Kapolsek Jajaran, Para Kaurmin Polres dan Para Kasium Polsek Jajaran Polres Boalemo.

Sosialisasi tersebut untuk mengetagui hasil penyusunan pagu anggaran T.A 2024 yang masih bersifat sementara, oleh seluruh pengemban fungsi pengelola anggaran di satuan bagian dan polsek jajaran Polres Boalemo.

Kapolres Boalemo AKBP Deddy Herman S.I.K.,M.K.P, melalui Waka Polres Boalemo Kompol Nasrun S.Sos, mengatakan kegiatan tersebut di antaranya bertujuan untuk evaluasi capayan terget restra (rencana strategis) tahun 2020 sampai dengan tahun 2025 serta untuk mengetahui kebijakan pemerintah dan pimpinan Polri terkait pagu anggaran T.A.2024, “ungkapnya”

Penulis. Hamzah

Publish. M.Rahmad

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

You may have missed